Berita MA Boarding
Shahibul Qurban Trip 1445H, Siswa AABS Purwokerto Dilatih Manajerial Hewan Qurban
Shahibul Qurban dari siswa-siswi AABS Purwokerto mengikuti kegiatan Shahibul Qurban Trip yang berlangsung di Dedy Jaya Farm pada Sabtu, 18 Mei 2024. Kegiatan ini merupakan serangkaian semarak Idul Adha 1445H yang bertujuan untuk memberikan pengalaman sekaligus pembelajaran langsung bagi siswa mengenai hewan kurban.
Uwad Syawal AABS Purwokerto, Jadilah Hamba Allah Tidak Hanya pada Bulan Ramadan
Al Irsyad Al Islamiyyah Boarding School (AABS) Purwokerto menyelenggarakan syawalan yang bertajuk Uwad Syawal, sekaligus menandai berakhirnya masa libur Idulfitri 1445H. Momen silaturahmi yang berlangsung di Auditorium masjid ‘Aisyah AABS ini dihadiri oleh seluruh SDM baik guru maupun karyawan beserta keluarga, serta tamu undangan, Sabtu (20/04).
Tarhib Ramadan AABS Purwokerto Tebar Kebaikan di 12 Masjid dan Mushola
Semangat menyambut bulan suci Ramadan 1445 H terasa begitu meriah di Al Irsyad Al Islamiyyah Boarding School (AABS) Purwokerto. Pada hari Ahad (10/03), AABS mengadakan kegiatan Tarhib Ramadan dengan pawai dan berbagai kegiatan di 12 masjid dan mushola di Desa Karang Tengah, Baturraden.
Gelar Katalis 2024: Ikatan Alumni AABS Kenalkan Beragam Pilihan Kampus kepada Siswa AABS
Ikatan Alumni Tsanawiyyatu Ma’had Al Irsyad Al Islamiyyah (Altamis) AABS Purwokerto menggelar event bertajuk Katalis 2024. Kegiatan ini, berupa Campus Expo, menjadi platform penting bagi siswa-siswi SMA Al Irsyad Al Islamiyyah Boarding School (AABS) Purwokerto untuk mendapatkan informasi langsung dari para alumni mengenai berbagai aspek kampus.
Inilah Komunitas Jerami: Garda Terdepan Ciptakan Karakter Ramah di Lingkungan Sekolah AABS
Biro Psikologi Al Irsyad Al Islamiyyah Boarding School (AABS) Purwokerto mengambil langkah inovatif dengan membentuk Komunitas Jerami sebagai upaya pembentukan karakter ramah di kalangan siswa-siswi.
Tingkatkan Kepemimpinan Strategis, AABS Purwokerto Gelar Pelatihan Manajemen
Al Irsyad Al Islamiyyah Boarding School (AABS) Purwokerto menggelar pelatihan manajemen yang bertajuk “Kepemimpinan Strategis Sekolah Berasrama.” Acara ini diadakan di Kantor Kepesantrenan Putra AABS dan dihadiri oleh 27 peserta dari berbagai tingkat manajemen sekolah.
30 Manajemen Baru AABS Purwokerto Dilantik Hari Ini
Pelantikan Manajemen Baru Al Irsyad Al Islamaiyyah Boarding School (AABS) Purwokerto baru saja digelar di kantor Kepesantrenan AABS Purwokerto.
In House Training Pembelajaran Berbasis AKM dan Proyek
SMP-SMA Al Irsyad Al Islamiyyah Boarding School (AABS) Purwokerto bekerja sama dengan Tim Kuanta Indonesia mengadakan Workshop bertajuk In House Training (IHT) Pembelajaran Berbasis AKM (Asesmen Kompetensi Minimum) dan Proyek, (12/07).
Biro Psikologi AABS Adakan Pelatihan Penanganan Masalah pada Siswa
Biro Psikologi Al Irsyad Al Islamiyyah Boarding School (AABS) Purwokerto bersinergi dengan guru asrama mengadakan pelatihan penanganan masalah psikologi siswa.
Visitasi Lapangan Pendirian MA AABS dari Kemenag Jateng
Visitasi lapangan izin operasional pendirian madrasah baru tingkat provinsi, Kementerian Agama (Kemenag) Jawa Tengah (Jateng) mengunjungi MA AABS Purwokerto, pada Kamis (06/07) lalu.