Ruang Baca

Artikel Terbaru Biah Islamiyyah

  • Semua amal perbuatan itu tercatat dalam kitab catatan amal manusia entah amalan itu mulia atau hina, banyak atau sedikit, besar maupun kecil, kebaikan maupun keburukan.
  • Dari Abu Juḥaifah raḍiyallāhu ‘anhu, ia pernah membeli seorang budak tukang bekam, lalu ia berkata, “Sesungguhnya Nabi ṣallallāhu ‘alaihi wa sallam melarang hasil upah penjualan darah, hasil penjualan anjing, dan hasil pelacuran. Beliau juga melaknat pemakan riba dan yang memberi makan dengan riba, orang yang menato dan yang minta ditato, serta melaknat orang yang menggambar.” […]
  • Dari Abu Hurairah raḍiyallāhu ‘anhu dia berkata, Rasulullah ṣallallāhu ‘alaihi wa sallam bersabda, “Apabila salah seorang di antara kalian minum, janganlah dia bernafas di dalam bejana (tempat minum). Jika ia ingin mengulang (tegukan) maka singkirkan dahulu bejana (dari mulutnya untuk bernafas), kemudian meneguknya lagi jika dia ingin.” (HR. Ibnu Majah 3472, dinilai sahih oleh Al-Albāni).
  • Dari Abu Qatādah raḍiyallāhu ‘anhu, dari Nabi ṣallallāhu ‘alaihi wa sallam, beliau bersabda, “Orang yang memberi minum untuk suatu kaum dialah yang paling akhir minum.” (Jāmi’ At-Tirmiżi Nomor 1894, lafal darinya. Sahih Muslim, nomor 311-(681)