PPDB
Kuota
Capaian pendaftar dan diterima dibandingkan kuota yang tersedia per 8 Desember 2023 Pukul 07.30 WIB
Kelompok Bermain
TK A
TK B
SD 01
SD 02
SMP
SMAIT
SMP Boarding
SMA Boarding
MA Boarding
Prosedur Pendaftaran
Pendaftaran
- Buka website ppdb.alirsyadpwt.sch.id
- Pilih unit sekolah
- Klik tombol asal pendaftar
a. Al Irsyad : Khusus pendaftar dari Al Irsyad Al Islamiyyah Purwokerto
b. Umum : Pendaftar selain dari Al Irsyad Al Islamiyyah Purwokerto - Isi formulir dan pastikan tidak semua form diisi sesuai ketentuan
Usahakan mengisi nomor telepon dengan nomor WA agar sistem dapat mengirim notifikasi melalui WA - Pendaftar akan mendapatkan pesan WA dari sistem berisi sebagai berikut:
- Kode untuk login di sistem PPDB
- Nomor Virtual Account untuk pembayaran biaya pendaftaran
- Pendaftar melakukan pembayaran biaya pendaftaran
- Pendaftar dipersilakan login dan melanjutkan melengkapi data
- Data calon siswa
- Data orang tua
- Pendaftar memilih paket biaya pendidikan
- Pendaftar memilih tanggal seleksi siswa dan wawancara orang tua
Seleksi dan Wawancara
- Calon siswa bersama orang tua hadir di sekolah sesuai jadwal yang dipilih
- Pendaftar menunjukkan dokumen sebagai bahan verifikasi oleh petugas
- Akta kelahiran
- Kartu Keluarga
- Surat Rekomendasi dari LPP Al Irsyad Al Islamiyyah Purwokerto
- Khusus siswa dari sekolah Al Irsyad Al Islamiyyah Purwokerto
- Khusus calon siswa anak pegawai Al Irsyad Al Islamiyyah Purwokerto
- Calon siswa wajib mengikuti seleksi
- Orang tua calon siswa wajib mengikuti wawancara
Pengumuman
- Pengumuman kelulusan akan diinformasikan secara online melalui sistem PPDB berupa surat elektronik berisi keputusan rapat panitia PPDB
- Bagi pendaftar yang lulus, surat akan dilengkapi dengan informasi biaya pendidikan dan tata cara pembayaran secara online
Daftar Ulang
- Pelunasan dan angsuran dilakukan secara online sesuai tagihan yang telah diputuskan oleh panitia
- Calon siswa dianggap mengundurkan diri bila belum melunasi tagihan sampai batas waktu yang disediakan
- Status calon siswa akan berubah menjadi siswa baru setelah pelunasan, dan sistem akan menampilkan surat elektronik tentang kelulusan calon siswa
Pages: 1 2